close
Kader BerbagiKe-HMIan

Penyerahan hasil semua donasi untuk alm Ahcmad Budi Cahyanto

27654795_10211303175046538_3451224188315936845_n

Assalamu’alaikum.

Alhamdulillah berkat doa Bapak, Ibu, Kanda, & Yunda Semua donasi untuk Almarhum Achmad Budi Cahyanto sudah saya serahkan. Setelah bermusyawarah dg pihak keluarga, kami mengambil keputusan untuk memberikan donasi tersebut berupa tabungan pendidikan kepada calon anak almarhum (karena saat ini keluarga almarhum sudah banyak sekali mendapat bantuan tunai dari masyarakat Indonesia). Saldo terakhir di rekening saya sebesar Rp 200.459.000. Disaksikan pihak keluarga, 200 juta dijadikan tabungan pendidikan & 400 rb saya transfer lewat atm.

Selanjutnya bagi para donatur yg masih ingin membantu keluarga almarhum, bisa langsung transfer ke rekening istri beliau. Dan perlu saya tegaskan bahwa mulai saat ini SAYA TIDAK MENERIMA TRANSFER UNTUK DONASI LAGI.

Bagi para donatur, bisa transfer langsung ke rekening istri Almarhum.

BNI Cab Sampang
Nomor Rekening:
0682278833
a/n Sianit Sinta

BTN Cab Sampang
Nomor Rekening: 0062001610054724
a/n Sianit Sinta

Akhirnya saya ucapkan banyak terima kasih kepada seluruh pihak yg telah mempercayai saya untuk menyalurkan donasi tersebut.

Hormat saya

FATHOL ARIFIN

Baca Juga:  90 dari 100 Orang Miskin di Indonesia adalah Umat Islam
Tags : Ahmad Budi CahyantoBerita HMIHMI NewsInspirasiKader BerbagiKomsasKomsas UMpenyerahan hasil donasi
Komsas

The author Komsas

Merupakan Komisariat HMI tertua di Kota Malang dan Komisariat pertama sebelum adanya HMI Cabang Malang. Komisariat yang terlahir dari Kampus Universitas Negeri Malang yang dulunya di kenal dengan IKIP Malang.